7 Cara Download Video Di Facebook Via Android
Cara download video fb di android – Facebook kini menjadi sosial media yang memiliki paling banyak pengguna di dunia. Orang-orang kini memanfaatkan platform ini untuk media komunikasi dengan teman-temannya demi menjaga silaturahmi maupun koneksi, melalui Berbagi status, sharing poto bahkan juga video. Pengguna FB kini terus bertambah, terutama mereka pemilik smartphone android.
Kali ini saya mau berbagi langkah download video di Facebook melalui hp Android. Tentunya banyak pengguna android yang aktif bermedsos ria di facebook. Dan terkadang kita mendapati ada teman atau akun lain mengunggah video yang keren. Nah, tentu kita bakal bertanya-tanya dalam benak hati, bagaimana yah cara download video di Facebook? Supaya tak mengulang-ulang menonton video itu secara streaming sehingga dapat menghemat kuota internet di hp android kita.
Pihak Facebook sendiri memang sengaja tak sediakan fitur dan tombol download pada video yang diunggah di situsnya, hal ini dikarenakan pihak Facebook tak mau berurusan dengan masalah Copyright dan License sama seperti Youtube yang merupakan milik perusahaan raksasa Google. namun janganlah risau, sebab kita dapat memanfaatkan aplikasi pihak ketiga bernama MyVideoDownloader, yang bisa didownload dan diinstal gratis langsung di Google Play Store.
MyVideoDownloader ini adalah aplikasi yang sudah sangat popular di pakai untuk mendownload video di facebook melalui android secara gampang.
Dengan aplikasi MyVideoDownloader ini, Seluruh jenis video yang ada di facebook dapat kita download secara gratis dengan cara gampang dan proses yang cepat. Video yang ada tag kamunya, video yang di bagikan oleh teman, video yang di upload di grup Facebook atau diupload oleh fanspage kesukaan kamu bisa langsung di download dengan menggunakan aplikasi ini.
Mau tau bagaimana aplikasi MyVideoDownloader ini beroperasi untuk download video di Facebook? Berikut di bawah ini simak cara download video di facebook via hp android langsung.
Download video facebook di android menggunakan aplikasi
MyVideoDownloader
1. Pertama – tama, silahkan kamu buka Google Play Store, lalu gunakan kolom search untuk mencari
aplikasi bernama MyVideoDownloader. Jika sudah ketemu silahkan dowload langsung secara
gratis di Play Store, Atau kamu bisa langsung klik link ini MyVideoDownloader.
dengan membuka aplikasi itu, kemudian login ke account Facebook milik kamu.
3. Arahkan ke kanan untuk membuka menu Tap atau pilih ‘News Feed‘ feature ini untuk mencari
video FB yang mau kamu unduh.
4. Sehabis kamu pilih video yang mau kamu unduh, kemudian tekan tombol icon kecil (tanda merah)
lalu klik tombol icon Download.
5. Maka video akan menjalani proses download, dan silahkan tunggu sampai proses download
selesai.
6. Maka hasil download video di Facebook tadi akan tersimpan langsung ke memori internal ponsel
kamu secara default, silahkan lakukan ‘Setting’ bila kamu mau memilih untuk menyimpan setiap
video yang kamu download dari Facebook ke memori SD Card (memori eksternal) secara
otomatis.
7. Selamat menonton video hasil download dari Facebook ! video ini bisa tonton kapanpun, tanpa
menggunakan kuota internet dan gratis.
Aplikasi Download Video di Facebook Lainnya
Oh ya selain aplikasi bernama MyVideoDownloader for Facebook ini, kamu juga bisa download video di Facebook menggunakan ketiga aplikasi ini :
Sekian tadi cara download video di facebook melalui hp android. Mudah-mudahan dapat berguna untuk semua pembaca.
0 comments: